Maksimalkan Pengalaman Pelanggan Terbaik dengan Chatbot!
Bahas Fitur : OlseraPOS
4 Fitur Pilihan Sistem Manajemen Bisnis Terbaik Dari Olsera
1. Terhubung dengan cloud
Toko online yang banyak tersebar dan berkembang saat ini memudahkan akses jual beli masyarakat. Hal ini karena dengan adanya toko online, maka Anda tidak perlu mempunyai toko secara fisik. Namun agar lebih mudah dalam mengelola keuangannya, maka menggunakan sistem manajemen bisnis dari Olsera merupakan salah satu solusinya.
2. Fitur mencatat pesanan
3. Fitur pembuatan laporan
4. Metode pembayaran beragam
Intip Perilaku Pelanggan & Cara Tepat Menghadapinya
Peluang Bisnis Menjanjikan, Berikut 5 Bidang UMKM yang Populer di Indonesia
Kelola Bisnis Mudah dengan 4 Fitur Pilihan Olsera
Proses digitalisasi UMKM saat ini sudah mulai banyak dilakukan di berbagai bidang. Salah satu cara untuk melakukan digitalisasi ini adalah menggunakan aplikasi yang bertujuan untuk menunjang kinerja bisnis. Sistem manajemen bisnis dari Olsera hadir untuk memenuhi kebutuhan bisnis Anda di era teknologi. Yuk, simak apa saja fitur bawaan sistem manajemen bisnis dibawah ini.
4 Fitur Pilihan Sistem Manajemen Bisnis Terbaik Dari Olsera
1. Terhubung dengan cloud
Salah satu keunggulan dari sistem manajemen bisnis Olsera ini juga mempunyai desain yang terhubung dengan cloud. Dengan bantuan cloud ini maka sistem manajemen bisnis akan lebih mudah Anda jangkau dimana saja dan kapan saja bila dibutuhkan. Pilihan fitur yang menarik ini juga akan memudahkan Anda yang punya toko online atau punya banyak cabang toko dimana saja.
Toko online yang banyak tersebar dan berkembang saat ini memudahkan akses jual beli masyarakat. Hal ini karena dengan adanya toko online, maka Anda tidak perlu mempunyai toko secara fisik. Namun agar lebih mudah dalam mengelola keuangannya, maka menggunakan sistem manajemen bisnis dari Olsera merupakan salah satu solusinya.
2. Fitur mencatat pesanan
Sistem manajemen bisnis terbaik ini sudah banyak digunakan di banyak lokasi usaha. Beberapa lokasi usaha yang sering menggunakan sistem manajemen bisnis ini adalah café dan restoran. Lokasi yang banyak dikunjungi oleh kalangan anak muda hingga keluarga ini tak pernah sepi pengunjung. Hal ini karena lokasi ini akan sangat cocok untuk tempat berkumpul sekaligus menikmati makanan.
Penggunaan sistem manajemen bisnis di café atau restoran ini juga akan sangat membantu untuk mencatat pesanan pelanggan. Pencatatan pesanan pelanggan menggunakan aplikasi akan membuat pelayanan Anda lebih praktis dan langsung terhubung dengan stock. Sehingga pencatatan pesanan tidak akan salah.
3. Fitur pembuatan laporan
Usaha kecil yang sedang merintis hingga usaha menengah yang sedang berkembang tentu membutuhkan pengelolaan keuangan yang baik. Berbeda bila Anda menggunakan cara pencatatan keuangan secara manual, menggunakan sistem manajemen bisnis Terbaik dari Olsera ini akan bisa membantu untuk mengelola keuangan bisnis tentu akan lebih mudah dan praktis.
Segala macam transaksi yang dilakukan akan otomatis tersimpan di dalam aplikasi. Sehingga akan memudahkan Anda melakukan pengecekkan keuangan bila dibutuhkan. Selain itu, sistem manajemen bisnis ini juga akan membantu Anda dalam pembuatan laporan keuangan bulanan atau harian. Usaha yang sedang merintis ini biasanya akan mempunyai karyawan yang terbatas.
4. Metode pembayaran beragam
Seiring dengan perkembangan teknologi digital saat ini membuat banyak orang lebih memilih menggunakan metode pembayaran yang mudah. Transaksi saat ini sudah banyak beralih menjadi transaksi online. Berbagai metode pembayaran akan dialihkan menjadi metode pembayaran digital yang praktis.
Beberapa metode pembayaran digital adalah seperti menggunakan M Banking, Transfer, QRIS, E-wallet dan masih banyak lagi. Banyaknya pilihan pembayaran di sistem manajemen bisnis terbaik yang dilakukan secara online ini akan membuat tak banyak orang membutuhkan membawa banyak uang cash saat ini. Hal ini memang akan berdampak bagus untuk keamanan transaksi.
Itulah sekilas informasi tentang sistem manajemen bisnis yang saat ini banyak digunakan di usaha di Indonesia. Sistem manajemen bisnis dari Olsera akan menjadi pilihan yang tepat untuk menunjang kinerja usaha UMKM. Banyak fitur menarik yang bisa Anda gunakan untuk menunjang banyak skala bisnis mulai dari bisnis kecil yang merintis hingga bisnis besar yang berkembang.
Anda dapat menikmati fitur pilihan, bahkan fitur lainnya yang lebih dari POS menggunakan Olsera. Mengelola bisnis secara prakteknya menjadi lebih mudah dengan Olsera. Anda dapat cari tahu lebih lanjut dengan menghubungi tim Olsera.
Artikel lainnya dapat dibaca di sini: